cerita tentang anak sholeh
KataMutiara Anak Sholeh yang Inspiratif. 1. "Lebih baik berpayah-payah mendidik mereka selagi belia, daripada setan yang lebih dahulu merenggut hatinya, atau pergaulan yang buruk merantainya jauh dari kita." 2. "Semua anak adalah baik. Karena Allah telah menginstal di dalam dirinya fitrah yang lurus."
KBRN Surakarta: Taman Pendidikan Al Qur'an (TPQ) merupakan penyelenggara pendidikan formal untuk membentuk dan menguatkan karakter dan aqidah generasi muslim agar mampu menghadapi globalisasi dan era digital saat ini. Menyadari hal tersebut Kuliah Kerja Nyata Tematik-Merdeka Belajar Kampus Merdeka (KKNT-MBKM)
CeritaAnak Soleh Sejarah Asal Mula Keajaiban Air Zamzam Siti Hajar sedih dan berlinang air mata melepas kepergian Ibrahim. Apalagi kini dirinya hanya berdua saja dengan Ismail di lembah sunyi yang tandus itu. Siti Hajar berpikir, betapa tega suaminya meninggalkannya di tempat asing yang sepi itu.
TigaAnak Sholeh. Pada suatu ketika ada tiga orang pemuda yang bepergian. Ditengah perjalanan mereka terpaksa bermalam didalam sebuah gua. Tiba-tiba dengan tidak terduga sebuah batu besar terjun dari atas bukit hingga menutup pintu gua itu sehingga ketiga pemuda tadi terjebak didalamnya.
AdvertisementDongeng anak yang soleh penyayang binatang.Pada suatu hari di sebuah desa kecil lahirlah seorang bayi perempuan dari pasangan suami istri yang beprofesi seorang pengembala,bayi tsb di berinama sholehatunnissa Nah suatuketika ica panggilan akrabnya,ikut ayahnya mengembala sapi,ica pun terbiasa utk menjaga sapi2 nya,d padang rumput .
minh thương dễ tránh yêu thầm khó phòng.
Allah Ada Di Mana-Mana Ada seorang guru agama yang memiliki banyak murid. Namun di antara murid-muridnya itu, hanya ada satu murid yang paling ia sayangi,... Penjual Daging Jadi Sahabat Nabi Musa di Surga Suatu ketika Nabi Musa as. berdoa pada Allah, “Ya Allah, aku ingin tahu siapakah sahabatku di surga nanti?” Allah Swt. kemudian... Kenapa Allah Swt. Memilih Musa Sebagai Nabi? Nabi Musa as. lahir di Mesir. Nabi Musa as. adalah salah satu nabi yang sering berkomunikasi langsung... Nabi Musa dan Nabi Khidir Bertemu Burung yang Khusyuk Zikir Suatu hari, Nabi Musa as. sedang berjalan bersama Nabi Khidir. Keduanya sedang mencari makhluk Allah Swt. yang... Bayi yang Ditolong Malaikat Abadikan hartamu dengan sedekah jariyah, infaq, dan donasi untuk ikut membantu kemajuan Gerakan Indonesia Cerdas Literasi di dan Harta Pusaka Terpendam di Ladang Keluarga Abadikan hartamu dengan sedekah jariyah, infaq, dan donasi untuk ikut membantu kemajuan Gerakan Indonesia Cerdas Literasi di dan
Cerita Anak Sholeh Si kecil membutuhkan banyak asupan nutrisi agar dapat tumbuh dan berkembang sesuai harapan. Tidak hanya nutrisi tubuh saja, tapi orang tua perlu memberikan asupan gizi otak si kecil dengan berbagai kisah teladan yang menginspirasi melalui cerita anak. Berbagai kisah cerita anak sholeh dapat membentuk karakternya sejak dini. Berikut beberapa kumpulan cerita anak sholeh yang menginspirasi patut untuk Anda berikan di masa pertumbuhan si buah hati. Baca Juga Doa Mencukur Rambut Bayi, Apa Pendapat Ulama? Kisah Salman Al Farisi, Pengabdian Anak pada Ibunya Salah satu kisah sahabat Nabi Muhammad Saw yang sangat inspiratif yakni, Salman Al Farisi yang disayang oleh ALLAH Subhanahu Wa Ta’ala karena pengabdiannya terhadap orang tua. Salman merupakan seorang lelaki Persia, sahabat Rasulullah Shalallahu Alaihi Wassalam, yang memberikan usul kepada Nabi untuk membuat parit atau khandak untuk melindungi kota Madinah dari serangan kaum Quraisy. Rasulullah Shalallahu Alaihi Wassalam mengisahkan perjalanan hidup Salman Al-Farisi kepada para sahabatnya. Salman Al Farisi rela dan patuh kepada ibunya yang berkeinginan untuk haji. Padahal, keluarga lelaki tersebut berasal dari kalangan tidak mampu. Saking sayangnya dengan ibunda, Salman Al Farisi menggendong sang ibu dari Persia hingga kota Mekkah dengan berjalan kaki berhari-hari dengan melalui padang pasir yang gersang dan terik. Namun, tekad Salman Al Farisi teguh untuk memenuhi keinginan sang ibu, hingga sampailah keduanya di kota Mekkah dengan kulit punggung lelaki Persia tersebut mengelupas. Baca Juga Cara Menghormati Orang Tua dan Guru Saat Salman bertemu dengan Rasulullah Shalallahu Alaihi Wassalam, Salman pun bertanya, apakah dirinya sudah berbakti kepada orang tua dengan mengendong sang ibu dari Madinah hingga Mekkah. Rasulullah langsung menangis dan mengatakan bahwa perjuangan dan pengorbanannya luar biasa dan sholeh. Namun, usaha tersebut tidak sepadan membalas jasa orang tua yang sudah membesarkan dirinya. Kisah Bayi yang Ditolong oleh Malaikat Pada masa Bani Israil, terjadi bencana kelaparan yang membuat kebutuhan asupan bayi menjadi berkurang. Dikisahkan, seorang perempuan hanya memiliki sepotong roti untuk hari itu. Akan tetapi tak berlangsung lama, datanglah seorang pengemis yang membuat dirinya tidak tega. Tanpa pikir panjang, sang perempuan tersebut memberikan sepotong rotinya. Kisah bayi Yang Ditolong Malaikat Gambar Kemudian, wanita tersebut pergi ke hutan mencari kayu bakar beserta bayinya, lantaran tidak ada yang menjaganya. Singkat cerita, perempuan itu membaringkan bayi pada sebuah batu besar. Tak sadar, seekor anjing liar datang mendekat dan membawa bayinya. Meskipun dikejar, lari anjing hutan tersebut sangat cepat dan jejaknya menghilang. Wanita itu cemas, namun ALLAH Subhanahu Wa Ta’ala memerintahkan malaikat Jibril untuk menyerahkan kembali bayi yang dibawa anjing hutan kepada sang perempuan. Hal tersebut terjadi karena kebaikan hati sang perempuan kepada sesama. Baca Juga Mainan Bayi untuk Membantu Perkembangannya Kisah Nabi Sulaiman dan Anak Berbakti pada Orang Tua Kisah ini terdapat dalam Kitab Irsyadul Ibad hal. 155-156 . Pada suatu ketika Nabi Sulaiman as memperoleh perintah dari ALLAH Subhanahu Wa Ta’ala menuju tepi laut untuk menemukan hal yang tidak biasa. Kemudian, Nabi Sulaiman as bersama rombongannya bersama jin dan manusia menuju tepi laut. Setelah itu, Nabi Sulaiman memerintahkan jin Ifrit untuk menyelam ke dasar laut. Namun hasilnya nihil. Nabi Sulaiman memerintah jin Ifrit lainnya untuk melihat ke dasar laut, hasilnya tetap tidak memuaskan. Pada Akhirnya Nabi Sulaiman memerintahkan Asif Barkhiya seorang menteri Nabi Sulaiman yang termaktub di dalam Al-Qur’an pada Surat An-Naml ayat 40. Beliau seorang waliyullah yang doanya dikabulkan Allah. Asif Barkhiya kemudian memberitahukan bahwa di dasar laut terdapat sebuah kubah dengan empat pintu. Satu pintu dibuat dari intan, satu pintu lagi dari batu Yaqut, satu lagi dari batu intan putih dan satunya lagi dari batu zamrud hijau. Benda berbentuk kubah tersebut diberikan kepada Nabi Sulaiman. Lalu, keluarlah laki-laki tampan dengan mengenakan baju serba putih. Setelah itu, Nabi Sulaiman menanyakan sebab lelaki tersebut berada di kubah. Lelaki tersebut bercerita bahwa semasa hidupnya merawat penuh kasih sayang kedua orang tua selama 70 tahun, dengan kondisi sang ayah lumpuh dan ibunya buta. Saat ajal menjemput, sang ibu berdoa agar anaknya memiliki panjang umur dan bertakwa kepada ALLAH Subhanahu Wa Ta’ala. Ketika sang ayah diujung maut, ayahnya berdoa agar ALLAH Subhanahu Wa Ta’ala menempatkan sang lelaki di tempat yang tidak dapat ditemukan setan. Baca Juga Mengetahui Adanya Perbedaan Perkembangan Fisik Tubuh Pesan Moral dari Cerita Anak Sholeh di Atas Pesan yang moral dari ketiga kisah anak sholeh tersebut dapat diambil hikmah bahwa sekeras apapun usaha anak untuk membalas jasa orang tua, jasanya tidak sepadan dengan usaha orang tua membesarkan si anak. Selain itu, menolong sesama dalam kesusahan kelak di kala susah akan dibantu dari arah yang tidak terduga. Terakhir, pesan moral yang dapat dipelajari yakni, doa orang tua sangat mustajab. Berbakti dan merawat orang tua penuh kasih sayang seharusnya dilakukan anak. Baca Juga Aqiqah Ciledug Harga Terjangkau dengan Kambing Terbaik
6 Ciri-ciri Anak Sholeh dan Sholehah Setiap hari sepulang sekolah aku selalu mengaji di mesjid, di sana ada Bu Anna, Bu Dewi, dan Kak Leli yang mengajar aku dan teman-teman. Oia karena rumahku dekat dengan Rubi, jadi aku selalu dianter sama Bundanya Rubi, terkadang Bunda aku yang anter, intinya sih selalu bergantian. Rumahku itu cukup jauh dari Mesjid, jadi aku kesana menggunakan motor, pernah juga sih naik sepeda, tetapi kata Bunda ribet, karena bunda harus mengikuti aku dari belakang. Bu Dewi adalah guru agama di SD, jadi sepulang mengajar di sekolah beliau selalu mengajari kami mengaji. Setelah mengaji biasanya Bu Dewi selalu berceramah kepada kami, waktu itu beliau menjelaskan tentang ciri-ciri anak sholeh dan sholehah. Aku pernah mendengarkan Bunda berbincang dengan Bu Dewi, menanyakan tips dan trik cara mendidik anak sholeh dan sholehah. Sholeh adalah panggilan untuk anak laki-laki yang baik, sedangkan Sholehah adalah panggilan anak perempuan yang baik. 6 Ciri-ciri Anak Sholeh dan Sholehah Aku senang dengan Bu Dewi, karena mengajarkan Agama dengan cara bercerita, jadi teman-temanku semuanya fokus dengan apa yang disampaikan beliau. Bu Anna dan Kak Leli yang membantu Bu Dewi juga baik selalu membantu menjelaskan kepada kita semua. Apakah kalian mau tahu apa saja itu? Baca juga Cerita pendek bahasa inggris Ciri-ciri Anak Sholeh dan Sholehah Taat kepada Allah SWT dan Rasulnya, yaitu Mematuhi segala perintahnya beribadah tepat waktu, beramal, dll Menjauhi segala larangannya tidak mabuk-mabukan, dll. Berbakti kepada Orang tua, yaitu Membantu orang tua tanpa diperintah Tidak berbicara “ah” untuk menolaknya Tulus dan ikhlas dalam membatu orang tua Merawat dengan penuh kasih kala orang tua berusia senja dan sakit sebagaimana orang tua merawat kita diwaktu kecil. Santun berbicara dengan orang tua Mendoakan orang tua Hormat terhadap yang lebih tua dan menyayangi yang lebih muda, yaitu tidak membenci atau menghina sesama teman walau berbeda suku, agama, dan warna kulit, berbicara dengan santun, dll Bersyukur atas segala kasih sayang yang diberikan orang tua, tidak menggerutu atau menuntut sama dengan orang lain Saling memaafkan ketika berbuat salah, pokoknya jangan mengingat kesalahan orang lain tetapi ingatlah segala kebaikannya. Memberikan hadiah pada orang tua tidak hanya dengan sebuah barang, perhatian, cinta, dan prestasi adalah hadiah terindah. Baca juga Sebutkan tata cara bermusyawarah Nah itulah yang aku catat pada pelajaran waktu itu, mungkin kalian bisa menambahkan lagi. Edited Kak Yaya
KisahWeb - Cerita anak sholeh yang jujur dibawah ini bisa memberikan motivasi bagi anak untuk menanamkan sifat jujur. Sebab, sejak kecil kita harus menanamkan sifat jujur pada si buah hati. Menanamkan sifat jujur kepada anak yang masih belia patut dilakukan untuk membangun sifat jujur sejak dini. Kejujuran adalah hal baik yang akan mendatangkan keberkahan. Sedangkan bohong dan dusta hanya akan menarik hal buruk mendekati kita. Pada dasarnya, anak kecil diibaratkan seperti kertas putih. Orang tua dan lingkungan sekitarnyalah yang kemudian mewarnai kertas putih itu. Bak kanvas yang putih, tinggal dilukis dengan tinta berikut ini adalah beberapa kisah anak yang jujur dan bisa menjadi sebuah contoh;Baca Juga Kisah Lucu Rasulullah1. Si Buta dan Anak Punk JujurSuatu ketika ada seorang anak jalanan yang sedang kelaparan. Ia tidak memiliki rumah karena memilih menjadi anak punk. Ia pun kerap kelaparan dan tidak makan seharian. Seperti hari itu, ketika ia berada di dekat stasiun kota. Perutnya sudah ramai, lambungnya sudah meronta mengeluarkan asam. Ia pun bertemu dengan pengemis buta, di depan pengemis itu ada sebuah mangkuk berisi banyak uang. Rombongan anak jalanan itu kemudian berniat buruk, ingin merampas uang itu. "Ambil saja, kan dia buta hahahah" ucap salah seorang anak. Kemudian diambillah semua uang itu hingga tak tersisa. Setelah itu, mereka kabur dan membeli makanan menggunakan uang hasil mencuri. Namun setelah menyantap makanan, ada salah seorang bernama Rian yang sadar. "Ya ampun, bapak tua tadi buta. Bagaimana kalau ia tidak makan. Astaga ini sudah keterlaluan, betapa jahatnya aku" Rian kemudian bergegas ke stasiun, ia kemudian berkata jujur pada si bapak tua itu dan ia meminta maaf atas perbuatan buruknya."Maafkan saya, tadi saya dan teman-teman saya mengambil uang anda pak. Kami kelaparan, kami tak punya uang. Oleh sebab itu kami ambil semua uangmu itu. Maafkan kami ya pak" ucap Rian. "Tak apa nak, aku sudah tau kalau uangku dicuri, tadi ada orang yang memberitahuku. Aku sudah ikhlas dengan uang itu, bukan rezekiku. Itu rezeki kalian. Aku sudah memaafkan kalian, semoga Allah mengampuni kalian" jawab pengemis buta terketuk hatinya mendengar ucapan itu, ia kemudian sadar bahwa telah banyak dosa dan kesalahan yang ia buat. Tak lama dari kejadian ini Rian bergabung dalam komunitas Punk Hijrah, ia pun kemudian menjadi marbot cilik di sebuah masjid. Berkat kejujurannya, Rian mendapatkan sebuah hidayah besar dalam hidupnya. Ia taubat Minta Maaf Via VideoBeredar sebuah iklan anak kecil jujur yang viral. Dalam sebuah video iklan di Malaysia, terlihat anak kecil sedang meminta maaf saat lebaran. Ia meminta maaf pada ayahnya, jujur mengakui kesalahan yang pernah ia buat. Wah bisa ditiru ya, membuat video jujurchallange saat lebaran. Walau hanya sebuah iklan, ini bisa menjadi pelajaran tentang kejujuran dan keberanian mengakui sebuah kesalahan. 3. Anak SD Kembalikan Iphone HilangDiceritakan dari Philipina, ada seorang anak kecil yang jujur. Ia menemukan Hp, namun ia menyimpan dengan baik benda tak bertuan itu. Sang pemilik yang merupakan gurunya baru menyadari hp nya hilang, setelah beberapa waktu lama kemudian ia menghubungi ponselnya dengan HP milik rekannya. Kemudian si anak mulia ini mengangkat telpon dan bekata "Hp nya ada bersama saya, aman ditangan saya. Saya tidak tau ini milik siapa, karena layar hp nya terkunci. Silahkan ambil di rumah saya yang beralamat di...." tutur si anak baik ini. Bayangkan jika yang menemukan hp adalah si tangan panjang !4. Memo Anak Jujur"Maaf ya pak, mobil bapak tergores saat saya jatuh dari sepeda. Ini nomor wa ibu saya 0813..xxxxx" Tertulis oleh Zhafran. Diketahui Zhafran tidak membuat mobil tergores diparkiran. Kisah jujur ini menuai banyak pujian warganet. Diketahui belakangan ini, sang ibu yang mengajarkan kejujuran pada anak tersebut. 5. Haru Banget Saat ulangan harian matematika di sebuah kelas, sang guru yang mengawasi tiba-tiba ingin buang hajat. Hal ini menjadi peluang semua murid untuk membuka rumus dan hp, untuk mencontek. Hal ini karena ulangan itu sangat susah, bahkan terbilang rumit sekali. Semua anak dikelas itu sepakat untuk berbagi rumus dari hasil mencontek. Mereka juga sepakat berbagi jawaban soal pilihan ganda saat sang guru pergi ke ada 1 anak yang yang tidak tergiur sama sekali untuk mencontek. Ia adalah Sela. Ia menolak. "Silahkan saja kalian kerjasama dan menyontek, saya tidak akan bilang ke guru. Saya tidak mau ikut-ikutan" ucap Sela. Sehari kemudian sang guru memeriksa semua lembar jawaban. Hasilnya memang bagus, kecuali Sela yang hanya mendapat nilai 78. Kemudian sang guru memanggil Sela. Tak disangka, ternyata sang guru sudah tau kalau semua murid bebuat curang kecuali Sela."Sela, kenapa kamu tidak mencontek? Jawab jujur ya. Oh iya saya sebenarnya sudah tau kalau semua murid berbuat curang. Saat itu saya sengaja meninggalkan hp di tas, saya menghidupkan kameranya" tutur sang guru. Sela pun terkejut, kemudian ia menjawab. "Orang tua saya mengedepankan kebaikan daripada penilaian, tak apa kita dinilai buruk, atau punya nilai kecil saat ulangan, yang penting saja jujur dalam prosesnya. Saya pun punya prinsip, penilaian bukanlah akhir dari segalanya, namun kebaikan harus diatas segalanya" jawaban haru jawaban itu, di keesokan harinya sang guru kemudian menghadiahi Sela 4 buah buku. 2 buku Matematika, 1 buku tentang bisnis dan 1 buku tentang motivasi untuk Juga Kisah Perilaku Semangat Menuntut Ilmu"Sela, terima buku-buku ini. Buku matematika untuk kamu belajar, supaya kamu bisa mendapat nilai lebih besar lagi. Buku bisnis, bisa kamu baca setelah kamu SMA, supaya kamu kelak menjadi pembisnis yang jujur. Buku motivasi tentang kejujuran itu yang paling penting, itu bisa menyemangatimu untuk terus jujur. Sela, jadilah anak yang jujur ya" ucap sang guru yang penuh haru hari deretan kisah anak Sholeh jujur diatas memberikan contoh bagaimana kejujuran membawa pada sebuah kebaikan dalam hidup. Jujur memang kadang pahit, namun ada manis di akhirnya. Jujur memang berat, namun akan meringankan langkah selanjutnya. Salam
cerita tentang anak sholeh